Cara Private Twitter (Protect Twitter)

Update blog kali ini saya menulis mengenai cara memprivasi akun twitter. Jika mengaktifkan Protect Twitter ini maka tweet kamu hanya dapat dibaca oleh follower yang kamu setujui saja dan jika ada yang ingin jadi follower maka butuh persetujuan kamu terlebih dahulu.



Mungkin tanpa saya tulis ini pun kamu sudah tahu cara memprotect twitter. Buat yang belum tahu bagaimana cara memprotect twitter dapat mengikuti langkah-langkah dibawah

1. Login Twitter di http://www.twitter.com

2. Pada menu dipojok atas, pilih setting

3. Pilih Account, kemudian cari tulisan Protects My Tweets. Centang kotak yang ada disebelah tulisan tersebut. Kemudian klik Save.

5. Biasanya disuruh isi email untuk konfirmasi.

6. Selasai. Sekarang tweet kamu hanya dibaca oleh follower. Jika ada yang ingin menjadi follower maka butuh persetujuan kamu terlebih dahulu.

@ristiae

0 comments:

Post a Comment

Search

Popular Posts

Powered by Blogger.

Blog Archive